Jadwal Liga 1 2020 Pekan Keempat

Jadwal Liga 1 2020

Jadwal Liga 1 2020 Pekan Keempat dijadwalkan mulai berlangsung 3 April 2020, usai libur dua pekan bersamaan dengan diliburkannya Liga 2 2020 akibat virus corona. Jika tidak ada perubahan, berikut ini jadwal Lig 1 2020 pekan keempat.

Jadwal Liga 1 2020 Pekan Keempat

Jumat 3 April 2020

15:30 WIB PSS Sleman vs PSIS
15:30 WIB Persipura Jayapura vs Bhayangkara FC
18:30 WIB Arema vs Pusamania Borneo

Sabtu 4 April 2020

15:30 WIB Persija Jakarta vs Persik
18:30 WIB Madura United vs PSM Makassar
19:00 WIB Barito Putera vs TIRA-Persikabo
20:30 WIB Persiraja Aceh vs Bali United

Minggu 5 April 2020

15:30 WIB Persela Lamongan vs Persebaya Surabaya
18:30 WIB Persita Tangerang vs Persib Bandung

KLASEMEN LIGA 1 2020 PEKAN KETIGA

# Team Name P W D L F A GD Pts

1 Persib Bandung 3 3 0 0 7 2 5 9
2 Bali United 3 2 1 0 5 2 3 7
3 Pusamania Borneo 3 2 0 1 6 4 2 6
4 Persipura Jayapura 3 2 0 1 6 5 1 6
5 PSIS 3 2 0 1 5 4 1 6
6 PSM Makassar 3 1 2 0 4 3 1 5
7 Persiraja Aceh 3 1 2 0 1 0 1 5
8 Madura United 3 1 1 1 5 3 2 4
9 Persija Jakarta 2 1 1 0 5 4 1 4
10 TIRA-Persikabo 3 1 1 1 3 3 0 4
11 Bhayangkara FC 3 0 3 0 3 3 0 3
12 Arema 3 1 0 2 3 4 -1 3
13 Persik 3 0 2 1 2 3 -1 2
14 Persita 3 0 2 1 2 4 -2 2
15 Persebaya Surabaya 2 0 1 1 4 5 -1 1
16 PSS Sleman 3 0 1 2 2 4 -2 1
17 Barito Putera 3 0 1 2 2 7 -5 1
18 Persela Lamongan 3 0 0 3 3 8 -5 0

Jadwal Liga 1 2020 Pekan 3

Liga 1 2020 akan menggelar laga pekan ketiga mulai Jumat 13 Maret. Sejumlah pertandingan seru akan tersaji.

Liga 1 2020 Pekan ke-3 akan dibuka dengan laga antara Borneo FC vs Persela Lamongan. Sejauh ini Persela sama sekali belum memetik poin dari dua laga sebelumnya. Sementara Borneo meraih satu kemenangan dan satu kekalahan.

Di laga lain, Persebaya Surabaya akan ditantang Persipura Jayapura di Stadion Gelora Bung Tomo. Persebaya saat ini terdampar di papan bawah klasemen Liga 1 setelah hanya meraih satu poin hasil seri melawan Persik Kediri. Sementara Persipura, lebih baik dengan satu kemenangan dan satu hasil kalah.

Di hari lain, pertandingan antara Bali United vs Madura United akan tersaji di Stadion Kapten I Wayan Dipta. Kedua tim saat ini menghuni posisi empat besar. Keduanya mengoleksi empat poin dari hasil menang dan imbang.

Jadwal Liga 1 2020 Pekan Ketiga

Berikut jadwal lengkap pertandingan Liga 1 2020 pekan ke-3:

Jadwal Liga 1 2020 Pekan Ketiga


Klasemen



Previous Post Next Post